Tuesday, May 9, 2017

156 a KUHP




Dipidana dengan pidana penjara selama-lumanya lima tahun barang siapa dengan sengaja di muka umum mengeluarkan perasaan atau melakukan perbuatan: 
a. yang pada pokoknya bersifat permusuhan, penyalahgunaan atau penodaan terhadap suatu agama yang dianut di Indonesia;

b. dengan maksud agar supaya orang tidak menganut agama apa pun juga, yang bersendikan Ketuhanan Yang Maha Esa.

Dalam Pasal tersebut perbuatan yang dilarang adalah Menyatakan perasaan permusuhan, penyalahgunaan, penodaan terhadap agama; serta perbuatan dengan maksud agar orang tida menganut agama. Berbeda dengan Pasal 156 KUHP yang melindungi penganut agama, dalam Pasal 156a KUHP sasaran dari perbuatan yang dilarang adalah  agama,  artinya  agama yang hendak dilindungi

Baca ------> Blasphemy law Indonesia

0 comments:

Post a Comment